Identifikasi Prilaku Tradisional Healing dalam Rangka Promotif dan Preventif Covid-19 di SMA N 1 Canduang
Keywords:
Covid-19, Tradisional Healing, Sistem ImunAbstract
Virus Covid-19 merupakan virus yang disebabkan oleh virus corona 2 (SARS-CoV-2). Virus ini berasal dari Wuhan,Cina. Masyarakat diminta untuk melakukan aktivitas di rumah selama pademi berlangsung. Tradisional healing atau pengobatan tradisional merupakan tanaman alami yang diracik untuk mengobati berbagai penyakit. Tanaman Tradisional mudah didapat di alam. Sistem Imun merupakan suatu sistem pertahanan tubuh yang berfungsi untu melawan zat asing yang masuk ke dalam tubuh. Sistem imun penting untuk diketahui sebagai salah satu pertahanan dalam melawan virus Covid-19. Penelitian ini bertujuan untuk menambah pengetahuan mengenai penggunaan obat tradisional yang masih dilestarikan. Selain harga yang ekoomis, tidak menimbulkan overdosis. Metode penelitian yang digunakan adalah kuisioner. Membagikan kuisioner ke beberapa guru dan siswa. Hasil yang didapat adalah masih banyaknya siswa dan guru yang masih menerapkan pengobatan tradisional dalam meningkatkan sistem pertahanan tubuh.
Published
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2021 Tasya Amelia, Dessy Rindiyani, Afifatul Achyar, Elsa Yuniarti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
This is an open-access article distributed under the terms of the Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (http://creativecommons.org/licenses/by/4.0/) which permits unrestricted non-commercial use, distribution and reproduction in any medium