Pemanfaatan Limbah Sayuran Sebagai Pembuatan Pupuk Ecoenzyme

https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol2/457

Authors

  • Alifah Ratu Ghina Universitas Negeri Padang
  • Azhari Kholila Universitas Negeri Padang
  • Leni Erpita Universitas Negeri Padang
  • Resti Fevria Universitas Negeri Padang

Keywords:

Ecoenzyme

Abstract

Sampah organik hasil dari aktivitas sehari-hari seperti sisa buah dan sayur dapat diolah dengan proses eco-fermentasi dengan hasil akhir pupuk ecoenzyme. Ecoenzyme dapat dimanfaatkan sebagai pembersih serba guna, sebagai pupuk tanaman, sebagai pengusir berbagai hama tanaman dan sebagai pelestari lingkungan sekitar dimana ecoenzyme dapat menetralisir berbagai polutan yang mencemari lingkungan sekitar. Tujuan dari pembuatan ecoenzyme ini adalah untuk mengetahui manfaat ecoenzyme dari bahan sayur-sayuran. Pembuatan ecoenzyme ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 11 Oktober 2022. Komposisi ecoenzyme yang dipakai dalam penelitian ini adalah Sawi Hijau 180 gr , Sereh 180 gr, Kangkung 180 gr, Daun singkong 180 gr , Sawi Putih 180 gr, Gula Aren 300 gr, dan Air AC 3000 gr/ 3L. Ecoenzyme yang telah dibuat didiamkan selama 3 bulan (dipanen pada tanggal 11 Oktober 2022).

Published

2023-03-15

How to Cite

Alifah Ratu Ghina, Azhari Kholila, Leni Erpita, & Resti Fevria. (2023). Pemanfaatan Limbah Sayuran Sebagai Pembuatan Pupuk Ecoenzyme. Prosiding Seminar Nasional Biologi, 2(2), 381–387. https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol2/457

Most read articles by the same author(s)

<< < 2 3 4 5 6 7