Perilaku Harian Ayam Broiler (Gallus Domesticus) Di Peternakan Belitang (Oku Timur)

https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol3/562

Authors

  • Dilla Sunanda UIN Raden Fatah Palembang
  • Dela Juliani UIN Raden Fatah Palembang
  • Miftahul Jannah UIN Raden Fatah Palembang
  • Andi Saputra UIN Raden Fatah Palembang

Keywords:

Perilaku, Ayam Broiler (Gallus domesticus).

Abstract

Ayam broiler (Gallus domesticus) merupakan salah satu unggas yang dapat menghasilkan protein hewani dan dapat di budidayakan secara masal, peternakan ayam broiler (Gallus domesticus) banyak diminati dan penting bagi industri peternakan nasional. Penelitian ini dilaksanakan 3 mei 2023. Penelitian ini menggunakan metode focal animal sampling dengan melihat dan mengamati perilaku ayam broiler pada waktu pagi (pukul 07:00), siang (pukul 13:00) dan malam (pukul 20:00). Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui perilaku harian ayam broiler (Gallus domesticus) Di Peternakan Belitang (Oku Timur). Dari hasil penelitian perilaku harian ayam broiler (Gallus domesticus) didapatkan pada waktu pagi (pukul 07:00) sedang makan dan beristirahat setelah makan, pada waktu siang (pukul 13:00) sedang makan dan bermain, dan pada waktu malam (pukul 20:00)  ayam tenang dan tidur.

Published

2023-09-15

How to Cite

Dilla Sunanda, Dela Juliani, Miftahul Jannah, & Andi Saputra. (2023). Perilaku Harian Ayam Broiler (Gallus Domesticus) Di Peternakan Belitang (Oku Timur). Prosiding Seminar Nasional Biologi, 3(1), 73–77. https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol3/562

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>