Inventarisasi Jenis Reptil di Sumatra Melalui Platform Reptile Database

https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol2/432

Authors

  • Alisia Rahma Adhinata UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Chairunnisa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Nurhikmah Septiani UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Siti Nur'azizah UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Siti RaisaQurrata Ayuni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Fahri Fahrudin UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Fitra Arya Dwi Nugraha Universitas Negeri Padang

Keywords:

Database, Inventarisasi, IUCN, Reptil, Sumatera.

Abstract

Indonesia merupakan salah satu negara megabiodiversiti yang menyumbangkan 8% dari total spesiesreptil yang terdapat di dunia. Penelitian ini bertujuan untuk menginventarisasi hewan Jenis Reptil di Sumatra melalui Platform Reptil Database lalu menganalisis status konservasi dan sistem internasional berdasarkan IUCN serta proporsi jumlah spesies yang authornya indonesia. Pengambilan data menggunakan metode deskriptif kualitatif yaitu data yang diperoleh dianalisis terlebih dahulu dengan perhitungan jumlah dan perhitungan persentase hasil penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 281 spesies yang terinventarisasi dengan status konservasi IUCN yaitu LC sebanyak 178, DD : 50, NT : 9, VU : 12, EN : 9, CR : 4, dan tidak diketahui : 19. Dari hasil yang didapatkan bahwa proporsi jumlah spesies yang authornya non indonesia lebih banyak dibandingkan yang authornya Indonesia.

Published

2023-03-15

How to Cite

Alisia Rahma Adhinata, Chairunnisa, Nurhikmah Septiani, Siti Nur’azizah, Siti RaisaQurrata Ayuni, Fahri Fahrudin, & Fitra Arya Dwi Nugraha. (2023). Inventarisasi Jenis Reptil di Sumatra Melalui Platform Reptile Database. Prosiding Seminar Nasional Biologi, 2(2), 157–179. https://doi.org/10.24036/prosemnasbio/vol2/432

Most read articles by the same author(s)